Master kode perkiraaan atau yang sering disebut dengan COA (Chart of Account) merupakan hal yang paling utama dan mendasar dari program accounting.

pada master ini user dapat mengisikan COA nya sesuai dengan kondisi di lapangan.

Terbagi menjadi beberapa jenis : Aktiva lancar, Aktiva Tetap, Biaya, Modal, dll nantinya coa ini akan digunakan disemua transaksi accounting baik yang auto jurnal maupun non auto jurnal,